ASSALAMUALAIKUM :)

Tuliskan rencana kita dengan sebuah pensil tapi berikan penghapusnya pada Tuhan. Izinkan Dia menghapus bagian-bagian yang salah dan menggantikan dengan rencana-Nya yang indah di dalam hidup kita..

Dalam kehidupan ini kita tidak dapat selalu melakukan hal yang besar.
Tetapi kita dapat melakukan banyak hal kecil dengan cinta yang besar.
(In this life we can not always do great things. But we can do small things with great love)

Semoga Allah sllu memberikan yang terbaik & terindah dalam hidup serta langkah ini :))

Oktober 19, 2009

Untuk Mu, Cinta

Rinai rintik hujan menambah gelisah rinduku
Berlari dengan derap yg smkin membimbngkan ragu

serpihan airnya serasa mewakili asa ini
Bayang itu sesaat menghentikan segala lirih
Mengalihkan mataku pada kenangan manis bersama
Yang menampakkan butiran asa tak terungkap


Di sini ... di jarak waktu dan tempat
qt tlah terpisah
awalnya tak q sadari rasa itu tapi ia menjelma bersma ingatan padamu
cahaya, yg pernah q abaikan
mungkinkah cahaya itu kan menghiasi segenap potongan hati ini
q tapaki jalan itu
Seakan q msh bersamamu n kau ada untukku
disini msh q tunggu dirimu
kutatap langit biru
Kubayangkan angan dan mimpiku
disini aq msh menunggu hingga kau menjemput diriku
ketika q
dengarkan lagu
Kuinginkan nada dan irama musik itu
Kau lantunkan hanya untukku..


jemputlah dengan kesungguhan hatimu...


_BY; MJ_

sepertinya ini adalah rindu

Rinai rintik hujan menambah gelisah rinduku
Berlari dengan derap yg smkin membimbngkan ragu

serpihan airnya serasa mewakili asa ini
Bayang itu sesaat menghentikan segala gerakku
Mengalihkan mataku pada indah sudut matamu
Yang menampakkan butiran-butiran kasih sayang

Rinduku ...
Bersangkar dalam hati yang tamaram
Di pagar waktu di jaga malam
Melagukan merdunya kepedihan
Bagian terindah dari kebahagiaan yang kita punya

Di sini pada jarak waktu ini
pedih dalam penat membasuh asa tak terungkap
Mencari cahaya yang telungkup di balik bukit
Memutuskan satu nadi waktu
Menanti jiwamu yang tak ragu

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...